RAHASIA IMAN #yourethecolorofmylifes #kcc
Ibrani 11:1 Iman adalah dasar dari segala sesuatu yang kita harapkan dan bukti dari segala sesuatu yang tidak kita lihat. Ibrani 11:3 Karena iman kita mengerti, bahwa alam semesta telah dijadikan oleh firman Allah, sehingga apa yang kita lihat telah terjadi dari apa yang tidak dapat kita lihat.
Rahasia Iman ini sangat luar biasa, diberikan kepada setiap anak-anak Tuhan yang percaya, yang mau bergerak dalam alam roh untuk mewujudkan/melihat yang tidak ada menjadi ada. Sebab semua ciptaan di dunia ini dijadikan Allah oleh Firman-Nya, itu sebabnya jika kita adalah anak-anakNya, jika percaya dengan IMAN, maka kita juga melakukan apa yang Ia lakukan dengan jalan IMAN. Di sini kita diajarkan untuk menjadikan apa yang tidak ada menjadi ada, semuanya harus dengan perkataan iman. Kiranya Saudara akan melihat yang belum ada dengan iman Saudara selama diberi kesempatan hidup. Sebab iman ini bekerja selama di dunia, dikhususkan bagi orang percaya saja. Today, your faith will work the impossible.
Sumber : ~KCC-HQ
Oleh : Ery Cancerina Tanan
You're are the color my lifes
Komentar
Posting Komentar